Skip to content

Cart

Your cart is empty

Article: 4 Kemeja Linen Sulap Ootd Jadi Paling Elegan

4 Kemeja Linen Sulap Ootd Jadi Paling Elegan

4 Kemeja Linen Sulap Ootd Jadi Paling Elegan

Blog_Voucher

Parisian, tahukah kamu kemeja linen salah satu bahan yang bisa buat pemakainya kelihatan attractive? Saat memakai kemeja linen sudah otomatis akan menghasilkan penampilan yang elegan. Buat para pria dengan personal style preppy cocok kenakan bahan yang satu ini! 

Setelah ditunggu-tunggu akhirnya Tenue de Attire kembali rilis koleksi kemeja linen terbarunya yang dinamakan Joie De Vivre, dibuat menggunakan material linen premium oleh karena itu kamu nggak perlu takut merasa tak nyaman karena bahannya yang tebal dan terkesan panas ya, Parisian! 

Berikut Tenue de Attire telah merangkum 4 kemeja linen yang nggak boleh sampai terlewatkan! Selain mengintip modelnya, kamu juga bisa ikuti tips & trik yang diberikan.

1. Joie Linen Camp Collar Stripes Shirt Blue White Short Sleeve

Kemeja linen

Model kemeja linen pertama yang menurut Tenue de Attire must have item banget! Kemeja linen diramaikan dengan aksen garis dan dilengkapi dengan warna biru muda dan putih. Cocok banget kalau kamu pakai bersama bermuda shorts dan loafers espadrilles untuk pergi brunch.

2. Joie Linen Stripes Shirt White Cream Long Sleeve

Kemeja linen

Kamu juga bisa pilih kemeja linen untuk dipakai beraktivitas, misalnya ketika kamu memakai ke kantor kesan elegan hadir 100% ketika kamu pakai kemeja linen warna white cream dengan bawahan celana chino warna khaki. Otomatis sepatunya pakai model oxford.

3. Joie Linen Camp Collar Stripes Shirt Grey White Short Sleeve 

Kemeja linen

Pilihan kemeja linen ketiga adalah dengan abu-abu, dipakai ketika kamu berlibur ke pantai keren banget! Tinggal pilih bawahan celana pendek dengan bahan yang sama-sama linen pas banget. Siapa yang mau coba?

4. Joie Linen Shirt Khaki Long Sleeve 

Kemeja linen

Tenue de Attire juga memiliki kemeja linen polos tanpa motif lho. Kamu bisa pakai kemeja keempat ini dengan celana jeans dan sepatu sandal kekinian ya, Parisian!